Cara Cerdas dan Simpel Ternak Lovebird Cepat Berhasil

Cara Cerdas dan Simpel Ternak Lovebird Cepat Berhasil


Tidak semua orang mengerti cara ternak lovebird terbaik. Hingga akhirnya banyak yang gagal dalam menernak burung yang harganya cukup mahal ini. Beternak burung lovebird memang bisa dibilang susah-susah gampang. Tergantung bagaimana Anda memulai usahanya dan mengerti dengan lebih detail cara ternaknya. Untuk pemula, berikut kami sajikan beberapa langkah utama dalam ternak burung love bird yang bisa diikuti. Semoga ulasan ini nanti akan bermanfaat untuk Anda.
Berikut langkah dan cara ternak lovebird supaya sukses dan berhasil

Persiapan awal,

sangkar burung

Hal pertama yang harus disiapkan adalah sangkar burungnya. Sebagai opsi, Anda bisa membuat sangkar yang terbuat dari besi dengan ukuran 50 cm x 50 cm x 50 cm. Sangkar ini cukup untuk sepasang lovebird. Dalam sangkar, siapkan kotak untuk bertelur dengan ukuran 25 cm x 20 cm x 25 cm. Selain tempat bertelur, Anda juga harus menyiapkan tempat untuk bertengger bagi sepasang burung tersebut.

Pemilihan bibit

Pemilihan bibit jantan dan betina memang cukup sulit karena burung ini memiliki ciri fisik yang sama antara jantan dan betinanya. Namun demikian, Anda tetap bisa membedakannya dengan cara di bawah ini;

Raba tulang, jika jarak antara tulang sumpit lentur dan renggang maka jenis kelamin burung tersebut adalah betina, namun cara ini dianggap kurang akurat.
Anda juga bisa membedakan jenis kelamin lovebird dari pengamatan setelah kawin. Jika 2 minggu setelah kawin, lovebird bertelur, maka jenis kelaminnya betina. Jika tidak bertelur, berarti jantan.
Cara akurat ketiga ini memang agak ribet, namun sangat mungkin untuk dilakukan, yakni dengan cara mencabut bulu lovebird dan membawanya ke laboratorium untuk diperiksa darahnya. Dengan cara ini akan diketahui secara benar jenis kelaminnya.

Usia produksi

Cara ternak lovebird selanjutnya adalah dengan mengetahui secara pasti usia produksi dari lovebird. Usia terbaik bagi lovebird untuk bertelur dan berproduksi adalah 1 tahun. Meski sebenarnya pada usia 8 bulan burung ini sudah dapat bertelur, telurnya biasanya memiliki kualitas yang kurang bagus.
Menjodohkan lovebird

Anda sudah tahu bagaimana cara membedakan jenis kelamin lovebird, sekarang saatnya Anda menjodohkan sepasang lovebird. Saat menjodohkan lovebird, Anda perlu tahu ciri masa birahi mereka, yakni;

Jantan berusaha mengawini benda di sekitarnya dan terlihat agresif. Betina terlihat menunduk dan membuka sayapnya sembari menurun naikkan ekornya.

Jika sudah dalam posisi ini, sebaiknya, dekatkan masing-masing sangkar burung. Jika mereka terlihat saling tertarik satu sama lain, Anda bisa mulai menjodohkan atau meletakkannya dalam satu sangkar. Dalam cara ternak lovebird ini, perjodohan ini biasanya membutuhkan waktu seminggu tergantung lovebirdnya juga.

Baca juga proses dan cara ternak ayam kampung pedaging yang pernah kami ulas sebelumnya.
Proses bertelur dan pengeraman

Setelah kawin, burung lovebird ini akan mencari tempat untuk bertelur. Maka dari itu penting menyediakan wadah bertelur di dalam sangkar. Anda juga bisa menebarkan ranting, sedaun kering di dalam sangkar agar burung bisa melaksanakan instingnya membuat sangkar. Saat pengeraman biasanya dilakukan setelah telur ketiga dikeluarkan dan akan menetas setelah 21 hingga 23 hari.
Pakan dan perawatan anak lovebird

Setelah menetas dan berumur 10 hingga 14 hari, Anda bisa memisahkan anak lovebird. Tujuannya adalah supaya lebih jinak dan bisa meningkatkan harga jualnya. Taruh di kotak dengan alas kain yang sudah diberi penerangan dengan lampu 5 watt. Jaga kehangatan ruangannya. Dan Anda bisa memberikan pakan seperti bubur bayi instan dengan kekentalan yang cenderung bertambah sesuai dengan usianya. Anda bisa memberi pakan setiap 4 jam satu kali dengan jadwal yang konsisten dan teratur.

Dengan konsisten dan telaten menjalankan bisnis rumahan cara ternak lovebird ini, meski masih pemula, Anda bisa sukses. Salam

6 comments:

  1. http://vitaminuntuklovebirdagarcepatbirahi.blogspot.co.id/

    ReplyDelete
  2. JANGAN LEWATKAN PROMO MENARIK DARI KAMI

    HUBUNGI KONTAK Kami
    BBM : D8E23B5C
    WHAT APPS : +85581569708
    LINE : togelpelangi
    WE CHAT : togelpelangi
    LIVE CHAT 24 JAM : WWW-ANGKAPELANGI-NET

    Ayo coba keberuntungan anda
    jutaan rupiah menunggu anda

    ReplyDelete
  3. ayo segera bergabung dengan saya di D3W4PK
    hanya dengan minimal deposit 10.000 kalian bisa menangkan uang jutaan rupiah
    ditunggu apa lagi ayo segera bergabung, dan di coba keberuntungannya
    untuk info lebih jelas silahkan di add pin bb nya D87604A1
    terimakasih ya waktunya ^.^

    ReplyDelete
  4. Numpang ya min ^^

    Menang Di Acerdomino,com sekarang. jangan habiskan uang kamu di tempat lain,
    dapatkan uang terus hanya bermain di acerdomino .com

    - BONUS NEW MEMBER 10.000
    - BONUS ROLINGAN MINGGUAN 0.5%
    - NEXT DEPOSIT 10%
    - BONUS REFERRAL SEUMUR HIDUP 15%

    WHATSAPP : +855966139323
    LINE : ACERPOKER
    BBM : D8DVEC7F
    LIVE CHAT : ACERDOMINO .COM
    ALTERNATIVE LINK : ACERDOMINO .ORG

    AGEN POKER DAN DOMINO TERPERCAYA
    AGEN POKER TERBESAR
    http://acerdomino.org
    http://acerdomino.org
    ACERDOMINO.COM
    ACERDOMINO
    AGEN DOMINO TERAMAN DAN TERPERCAYA
    CARA MAIN POKER ONLINE

    ReplyDelete
  5. Join bersama kami di EDENPOKER.BIZ
    lagi ada Bonus NEW MEMBER yang sangat menarik nich!!! ^~^
    Dengan minimal Depo Rp.15.000.- akan mendapatkan Bonus sebesar Rp.10.000.- PLUS NEXT DEPOSIT 5%
    Dan akan mendapat bonus menarik lainnya lagi
    seperti
    -Bonus Rollingan sebesar 0.3%
    Dengan minimal TO 1.000.000.-
    -Bonus Refferal untuk Player kami yang mengajak Teman-Temannya bermain sebanyak mungkin....sebesar 10%.

    Contak Person :
    Pin BB :d8a0a791
    live chat : edenpoker,com ( ganti koma dengan titik)

    ReplyDelete

 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. Nurohmat 'Blog - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger